Minggu, 29 April 2018

KONSEP BELAJAR SAYYID QUTHB By Ki Slamet

Ki Slamet Blog - Guru SMPIT Annur Menulis
Minggu, 29 April 2018 - 17:15 WIB
Image "Sayyid Quthb" ( Foto : Google )
Sayyid Quthb


Adanya kaitan yang mendalam antara pengetahuan yang kita pelajari dengan pembentukan pola pikir dan pola sikap keseharian kita.

Generasi sahabat mengetengahkan pandangan tentang belajar :

1. Belajar untuk memahami ( learning how to think )
2. Belajar untuk mengamalkan ( learning how to do )

Untuk mencapai tujuan dari semua itu maka, kita harus belajar untuk menjadi (learning how to be). Artinya, apapun yang kita pelajari harus mampu membentuk pola pikir dan pola sikap kita untuk menjadi manusia yang baik dan itu tercermin dan teraplikasikan dalam hidup keseharian kita. Inilah yang disebut sebagai tranfer of learning.

Referensi :
Dwi Budiyanto, "Propetic Learning"
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

"P U A S A" By Syaikh Abu Malik Kamal bin As Sayyid

http://kertasinga.blogspot.com-Senin, 05 April 2021-13:02 WIB Definisi Shiyam) 1 Shiyam dan shaum secara bahasa adalah menahan diri dari...

"KONTEN ENTRY BLOG"